-
Profil dan Biodata Rizky Febian yang Resmi Melamar Mahalini
Anak sulung dari Komedian Sule, Rizky Febian resmi bertunangan dengan sang kekasih yakni Mahalini Raharja pada Minggu (7/5/2023) kemarin. Kabar bahagia tersebut dibagikan melalui media sosial dari label rekaman RFAS Music. Untuk itu, simak profil dan biodata Rizky Febian di bawah ini. Penyanyi berbakat Rizky Febian yang akrab disapa lirik rizki febian ini diketahui melamar Mahalini setelah berpacaran selama satu tahun tiga bulan. Acara tunangan diselenggarakan di The Langham Jakarta Selatan secara privat yang dihadiri keluarga dan kerabat terdekat dari kedua belah pihak. Setelah kabar tersebut dibagikan, nama tinggi badan rizki febian dan Mahalini menjadi ramai diperbincangkan oleh publik bahkan nama Rizky Febian menjadi trending topic di twitter. Ingin tahu lebih…