-
Biodata dan Agama Pratama Arhan, Bintang Baru Tokyo Verdy
Pratama Arhan merupakan seorang pemain sepak bola muda Indonesia yang sangat berbakat. Bahkan saat ini diketahui bahwa Pratama Arhan tengah membela tim asal Jepang yaitu Tokyo Verdy. Tak hanya itu Pratama Arhan juga merupakan arhan pratama pemain kesayangan pelatih Timnas Indonesia yaitu Shin Tae Yong. Bagi kamu yang penasaran, maka berikut ini adalah profil dan biodata lengkap Pratama Arhan. Profil dan Biodata Pratama Arhan, Segini Gajinya Di Tokyo Verdy! Nama lengkap : Pratama Arhan Alif Rifai Nama panggung : Pratama Arhan Kelahiran : Blora, Jawa Tengah, 21 Desember 2001 Umur : 20 tahun Kewarganegaraan : Indonesia Agama : Islam Tinggi badan : 174 cm Pekerjaan : pemain sepak bola profesional…